Andrej "babybay" Francisty salah satu pro player yang berhasil bersinar di turnamen Valorant Challengers regional NA (Amerika Utara). Pemuda berusia 26 tahun itu sebelumnya berkarier sebagai pemain profesional Overwatch. Babybay lantas memutuskan mengejar karier di VALORANT di tahun 2020.
Setelah hijrah dari scene Overwatch dan berpisah dengan klub Atlanta Reign, Babybay menandatangani kontrak dengan FaZe Clan. Ia bukan saja berhasil beradaptasi tapi melampaui ekspektasi, bersama timnya yang terdiri dari veteran Overwatch ke level lebih tinggi di scene kompetitif VALORANT.
Babybay cocok menggunakan agent dengan permainan agresif seperti Jett. Dengan agent bertipikal penyerang tersebut Babybay berhasil menonjol dalam setiap pertandingan salah satunya seperti saat menghadapi 100 Thieves.
BACA JUGA: Jay "Sinatraa" Wong, Pro Player Valorant Terkena Skors Lantaran Skandal Pelecehan Seksual
Di balik aksi memikatnya babybay baru-baru ini, FaZe berhasil mendominasi dalam pertandingan melawan 100 Thieves di grand final VCT Challengers Three pada bulan Maret, seminggu sebelum Masters One, final fase pertama dari VALORANT Champions Tour di Amerika Utara.
Berikut daftar lengkap pengaturan VALORANT dari babybay:
Itulah tips pengaturan Keybinds dan Crosshair Valorant dari Babybay, pro player Faze Clan. Ikuti terus berita terbaru seputar Valorant dan skena esports lainnya di Ligagame Esports! Kunjungi Instagram dan Youtube Ligagame.tv yang selalu update dan kekinian.
Atau baca juga informasi informasi seputar pemain dan tournament Valorant.
Baca selanjutnya:
Ligagame Esports adalah Media & Broadcasting Production Company tertua di Indonesia, dengan platform informasi seputar esports, games, dan live streaming yang bertujuan untuk mengembangkan industri esports Indonesia.